Kamis, 21 November 2013

Umar Kayam (Luar Dalam): Ashadi Siregar dan Faruk HT



Judul: Umar Kayam (Luar Dalam)
Penyunting: Ashadi Siregar dan Faruk HT
Penerbit: Yayasan Seribu Kunang-kunang dan Pinus
Cetakan II: 2005
Kategori: Biografi & Esai
Tebal: 290 hlm.
Kondisi: Baru
Harga: 35.000

Buku versi Yayasan Seribu Kunang-Kunang ini dimaksudkan untuk mengeksplorasi sisi yang belum diungkapkan dari kedirian Umar Kayam. Harapan dari buku ini masyarakat dapat mengapresiasi makna kehadiran Umar Kayam, selain melalui teks yang dihasilkannya, juga interaksinya yang signifikan dalam kehidupan di ruang publik. Dengan demikian masyarakat dapat memperoleh gambaran apa, bagaimana, dan di mana posisi Umar Kayam sesungguhnya dalam kehidupan estetik, akademik, dan publik (ekonomi-politik). Selain itu, buku ini juga berusaha melihat kedirian Umar Kayam dalam keberangkatannya dari privatnya.

(Nirwan Dewanto, Sapardi Djoko Damono, Jennifer Lindsay, Ahmad Nashih Luthfi,Mustofa W Hasyim, Bakdi Soemanto, Faruk HT, Daniel Lev, Prof. Dr. Sartono Kartodirdjo, Miko Kato, Veven SP. Wardhana, Darmanto Jatman, Yus Kayam, Wulan Anggraini, Umar Suwito, Tinuk R. Yampolsky)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar